Jelang Rilis, Spek Lengkap Samsung Galaxy A90 Bocor
Beritatrekini99 – Peluncuran Samsung Galaxy A90 disebut tinggal menghitung hari. Smartphone untuk segmen menengah ini diindikasikan akan meluncur pada tanggal 10 April mendatang dan spesifikasinya pun mulai terkuak. Sejauh ini yang diketahui dari Galaxy A90 adalah desain kamera pop-up bolak-balik yang unik. Jadi ketika hendak berfoto selfie, kamera belakang akan berputar 180 derajat ke depan. Bocoran terbaru ini datang dari…
Read More