Manfaat Bayam untuk Kesehatan, Kaya Serat dan Bisa Cegah Kanker
Beritatrekini99-Bayam adalah jenis sayuran yang biasa dikonsumsi masyarakat Indonesia. Bayam mempunyai banyak manfat bagi kesehatan. Sayur bayam sangat menyehatkan tubuh bila rutin dikonsumsi dalam bentuk tumis bayam, salad bayam, dan resep lainnya. Bayam mengandung sejumlah flavonoid, yang dikenal memiliki sifat anti-karsinogenik. Fungsinya untuk memperlambat pembelahan sel dalam lambung manusia dan mengurangi risiko kanker. Bayam adalah salah satu sayuran yang mengandung…
Read More