EKONOMI 

Temui Konglomerat Muda, Jokowi Sampaikan Keyakinan Bisa Atasi Defisit

beritaterkini99- Presiden Joko Widodo (Jokowi) didampingi Menteri Sekretaris Negara (Mensesneg) Pratikno dan Ketua Kamar Dagang Indonesia (KADIN) Rosan P. Roeslani bertemu dengan sejumlah pengusaha yang merupakan anak dari konglomerat papan atas atau pengusaha generasi kedua, di Istana Merdeka, Jakarta, Senin siang 27 Agustus 2018. Pengusaha yang hadir dalam pertemuan tersebut di antaranya Garibaldi Thohir (Adaro), Anindya N. Bakrie (Bakrie Group),… Read More
EKONOMI 

Proyek Pembangunan Kereta Cepat Jakarta-Bandung Capai 7,6 Persen

beritaterkini99- Kemajuan pembangunan kereta cepat Jakarta-Bandung telah mencapai 7,6 persen. Kereta Cepat pertama di Indonesia ini rencananya akan beroperasi pada pertengahan 2021. “Progres sekarang sudah 7,6 persen, pembebasan tanah sudah 76 persen sehingga proyeknya di speed up,” tutur Direktur Utama PT Wijaya Karya (Persero) Tbk (WIKA) Tumiyana, di Gedung BEI, Senin (27/8/2018). Proyek pengerjaan kereta cepat Jakarta-Bandung ini masih terbilang normal. “Kami sudah… Read More
EKONOMI 

Angkasa Pura II Sediakan Hotel Transit di Bandara Kualanamu

beritaterkini99 – Presiden Direktur PT Angkasa Pura II (Persero) Muhammad Awaluddin meresmikan hotel transit bintang tiga di Bandara Internasional Kualanamu, Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara. Hotel bernama Horison Sky Kualanamu memiliki sejumlah fasilitas-fasilitas layaknya hotel bintang tiga. Awaluddin mengatakan, kehadiran Hotel Horison Sky Kualanmu tidak lepas dari hasil kerja keras yang ditunjukkan anak perusahaan Angkasa Pura II yaitu Angkasa Pura… Read More
EKONOMI 

Besar Mana, Bunga Kredit Fintech atau Bank?

beritaterkini99 – Layanan pinjam meminjam uang kini tak hanya bisa dilakukan di perbankan. Namun juga bisa di teknologi finansial (tekfin/fintech) yang melayani peer to peer lending. Peer to Peer Lending (P2P Lending) adalah praktek atau metode memberikan pinjaman uang kepada individu atau bisnis dan juga sebaliknya, mengajukan pinjaman kepada pemberi pinjaman, yang menghubungkan antara pemberi pinjaman dengan peminjam atau investor… Read More
EKONOMI 

BTN Tak akan Salurkan KPR DP 0%

beritaterkini99 – PT Bank Tabungan Negara Tbk (BTN) menyambut baik kebijakan Bank Indonesia (BI) dan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) yang melakukan pelonggaran melakukan relaksasi aturan uang muka melalui Loan to Value dan Financing to Value (LTV/FTV) dan penyesuaian penurunan Aset Tertimbang Menurut Risiko (ATMR). Dengan kebijakan pelonggaran LTV, BI memberikan peluang bagi perbankan untuk memberikan pembiayaan Kredit Pemilikan Rumah (KPR)… Read More
EKONOMI 

Barata Indonesia Garap Proyek Pabrik Gula Rp 866 Miliar

beritaterkini99 – PT Barata Indonesia (Persero) kembali mengantongi kontrak dari proyek Pabrik Gula. Kali ini, Barata Indonesia menandatangani  kontrak dengan PT Perkebunan Nusantara X (Persero) terkait pengerjaan proyek Pabrik Gula (PG) Gempolkrep serta Pabrik Bioethanol di Mojokerto, Jawa Timur milik PTPN X . Penandatangan tersebut dilakukan Direktur Utama, Silmy Karim serta Direktur Utama PTPN X Dwi Satriyo Annurogo, serta disaksikan… Read More
EKONOMI 

KA Wisata Agro Muria Sediakan 3 Titik Pemberhentian dengan Tarif Sama

beritaterkini99- Kereta Api (KA) Argo Muria Priority jurusan Gambir-Semarang yang dikelola PT KA Pariwisata menyediakan tiket bertarif sama untuk penumpang yang hendak pulang dan berangkat ke tiga kota, yakni Cirebon, Tegal dan Pekalongan. Waktu tempuh maksimal kereta mulai dari Stasiun Gambir, Jakarta, menuju Stasiun Tawang Semarang yakni hampir sekitar enam jam perjalanan. Manager Humas PT KA Pariwisata, Syarifah Safia menyatakan,… Read More
EKONOMI 

Jembatan Musi IV Siap Difungsikan November 2018

beritaterkini99- Jembatan Musi IV, Palembang, bisa mulai difungsikan pada November 2018. Kehadiran jembatan yang berada di atas Sungai Musi ini sudah ditunggu masyarakat Sumatera Selatan karena akan mengurangi beban lalu lintas Jembatan Ampera dan mendukung kelancaran mobilitas keluar masuk Metropolitan Palembang. Hal tersebut diungkapkan oleh Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono saat meninjau progres pembangunan Jembatan Musi… Read More
EKONOMI 

Ekspor Buah Salak RI Masih Terkendala Hama Lalat

beritaterkini99 – Salak merupakan komoditas asli Indonesia dan mempunyai prospek yang cukup baik untuk pasar lokal maupun luar negeri. Namun sayangnya upaya untuk mendorong peningkatan ekspor komoditas buah ini masih terkendala pada serangan Organisme Pengganggu Tumbuhan (OPT) yaitu lalat. Direktur Perlindungan Hortikultura, Direktorat Jenderal Hortikultura Kementerian Pertanian (Kementan), Sri Wijayanti Yusuf mengatakan, pada 2017 lahan panen salak Indonesia seluas 22.514… Read More
EKONOMI 

Pemerintah Lanjutkan Penataan 12 Kebun Raya

beritaterkini99 – Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) bekerjasama Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI) terus melanjutkan penataan kawasan kebun raya di beberapa provinsi di Indonesia. Kehadiran kebun raya sebagai salah satu upaya konservasi tumbuhan secara ex-situ (pelestarian spesies diluar habitat alaminya). Menteri PUPR Basuki Hadimuljono mengatakan disamping konservasi tumbuhan dan keindahan, juga bermanfaat bagi konservasi air, tanah, dan udara.… Read More